Kiri

Persekongkolan Elit, Kembalinya Dwifungsi TNI, dan Demokrasi yang Kita Kuburkan Sendiri

Aku tidak tahu harus mulai dari mana. Ada begitu banyak yang harus dikatakan, begitu banyak yang harus diteriakkan, tetapi kita tahu, teriak sekencang apa pun tetap kalah dengan bisikan di ruang-ruang gelap kekuasaan. Tapi baiklah, mari kita coba. Mantu Soeharto dan Cucu Soekarno Bersatu: Rekonsiliasi atau Persekongkolan? Kalau dulu Bung Karno dan Soeharto adalah dua […]

Anak Muda Kiri Opini Politik Ragam

Hari Perempuan Internasional: Dari Dapur, Trotoar, hingga Barikade Perlawanan

“Di belakang laki-laki hebat, ada perempuan yang lebih hebat.” Sebuah kutipan yang sering terdengar, tapi kalau dipikir-pikir, kenapa perempuan selalu “di belakang”? Kenapa nggak di samping atau bahkan di depan? Apakah ini berarti perempuan selalu harus jadi bayangan dari laki-laki, padahal dalam sejarah, mereka justru adalah api yang membakar perubahan? Hari ini, kita merayakan Hari […]

Opini Politik

Oke Gas Oke Gas: Dari Joget Gemoy ke Korupsi Migas dan Gasnya Anggaran Pendidikan

Ada satu kata yang paling sering didengar rakyat Indonesia setahun terakhir: OKE GAS! Dari panggung kampanye, dari media sosial, dari mulut-mulut tim sukses yang meyakinkan kita bahwa kalau kita pilih mereka, semuanya bakal ngebut menuju kemajuan. Tapi sekarang, setelah mereka berkuasa? Gasnya tetap ngebut, tapi arah jalannya makin ngawur. Harga gas naik, gas 3 kg […]

Opini Politik

Potong yang Penting, Tambah yang Gimmick: Negeri yang Ajaib!

Di negeri yang katanya gemah ripah loh jinawi, rakyat semakin sering dibuat bingung. Keajaiban demi keajaiban terus terjadi, bukan yang bikin hidup lebih baik, tapi yang justru bikin masyarakat geleng-geleng kepala. Keputusan yang diambil pemerintah sering kali terasa tidak masuk akal: anggaran yang menyangkut kepentingan rakyat dipangkas, sementara yang nggak jelas manfaatnya justru bertambah. Dampaknya? […]

Anak Muda Budaya Politik Sosial

Gus Dur dan Imlek: Warisan Toleransi dan Kasih Sayang untuk Indonesia

Setiap tahun, perayaan Tahun Baru Imlek di Indonesia berlangsung meriah, dengan barongsai yang beratraksi di pusat perbelanjaan, lampion-lampion merah menghiasi sudut kota, dan keluarga-keluarga berkumpul untuk merayakan awal tahun yang penuh harapan. Namun, di balik kebebasan ini, ada perjalanan panjang yang tak lepas dari peran seorang tokoh besar dalam sejarah bangsa: KH. Abdurrahman Wahid atau […]

Anak Muda Kasepuhan Politik

Di Balik Tirai Gelap: Mengapa Politik Tak Bisa Ditinggalkan

Malam itu, angin desa yang lembut berhembus, membawa udara dingin dari arah pegunungan. Di teras rumah Jagad, suasana sepi dan tenang. Hanya terdengar suara jangkrik dan gemerisik dedaunan, sementara bintang-bintang mulai bermunculan di langit yang gelap. Jagad duduk di kursi kayu tua, memandangi cahaya lampu yang temaram dari rumah-rumah tetangga yang jauh di bawah bukit. […]

Opini Politik

Kenapa Harus Menolak PPN 12%? Ini Bahaya yang Mengintai Gen Z

Pemerintah Indonesia berencana menaikkan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) dari 11% menjadi 12% pada tahun 2025, ya betul tahun depan banget. Kenaikan ini diumumkan Pemerintah melalui Menteri Keuangan Sri Mulyani beberapa waktu yang lalu. Mengapa PPN Harus Naik? Pertanyaan mengenai kenapa PPN harus naik merupakan pertanyaan dasar dari masyarakat yang seharusnya dijawab pemerintah dengan terbuka dan […]

Jangan ketinggalan Update dari kami

    Kami akan mengirimkan anda update terbaru dari Layanglayang Merah.

    LLM @2024. All Rights Reserved. | Developed with love ISW